Hello Gengks! Di sini, kalian bakal nemuin segala materi seru tentang pembelajaran Frontend Web buat kalian yang tergabung di Divisi Web Programming Front End AMCC 2023/2024.
Materi untuk setiap pertemuan dapat diakses dengan mudah melalui penggantian branch pada repository ini. Setiap branch diwakili oleh pertemuan atau topik tertentu. Berikut langkah-langkahnya:
- Pilih Branch: Pergi ke tab "Branch" di atas daftar file.
- Pilih Pertemuan: Pilih branch yang sesuai dengan pertemuan yang ingin diakses.
- Dapatkan Materi: Setelah beralih ke branch yang benar, Anda dapat melihat dan mengunduh materi pembelajaran untuk pertemuan tersebut.
-
Pertemuan 1 ✅
- HTML
- Overview mengenai Web Development (FE & BE)
- Perkenalan dasar HTML
- Semantic HTML
- Form HTML (Input, Radio, Checkbox, File)
- Table dan List HTML (Ordered List, Unordered List, tr, td )
- Git & GitHub
- Download Source Code dari Github (zip)
- Link Modul Pertemuan 1
- HTML
-
Pertemuan 2 ✅
- CSS
- CSS dasar (CSS Unit, Selector, Pseudo Class, Styling)
- Link Modul Pertemuan 2
- CSS
-
Pertemuan 3 ✅
- CSS
- CSS Layouting (Box Model, Display, Flexblox, Position, Responsive)
- Link Modul Pertemuan 3
- CSS
-
Pertemuan 4 ✅
- Tailwind
- Apa itu Tailwind CSS dan keuntungannya
- Instalasi dan konfigurasi awal (via cdn)
- Penggunaan utility classes pada Tailwind CSS
- Link Modul Pertemuan 4
- Tailwind
-
Pertemuan 5 ✅
- Tailwind
- Tailwind Arbitrary
- Tailwind Layer Component
- Responsive Tailwind
- Link Modul Pertemuan 5
- Tailwind
-
Pertemuan 6
- Javascript
- Pengenalan Javascript ES6++
- Penggunaan Internal dan External JS (ES 6 Module)
- Komponen dasar JS (variable, looping, function, array)
- Template Literals
- Link Modul Pertemuan 6
- Javascript
-
Pertemuan 7
- Javascript
- Javascript DOM
- Event Handler
- Menerapkan konsep dasar js untuk memanipulasi DOM
- Link Modul Pertemuan 7
- Javascript
-
Pertemuan 8
- Javascript
- Higher Order Function (forEach, Map, Filter, dll)
- JSON, Object
- Implementasi penggunaan Higher Order Function untuk manipulasi DOM
- Link Modul Pertemuan 8
- Javascript
-
Pertemuan 9
- Javascript
- Async Await Javascript
- Promises
- Implementasi Async Await dengan Consume API
- Link Modul Pertemuan 9
- Javascript
amcc-web-frontend-2023
├─ .gitignore
├─ .prettierignore
├─ .prettierrc
├─ babel.config.js
├─ Dockerfile
├─ index.ts
├─ jest.config.ts
├─ package.json
├─ pnpm-lock.yaml
├─ README.md
├─ src
│ ├─ data.ts
│ ├─ interface
│ │ └─ perngurus.ts
│ └─ utils
│ └─ logProfile.ts
├─ test
│ └─ profile.test.ts
└─ tsconfig.json